Our Blog

Your financial guide and inspiration

Get our weekly newsletter delivered straight to your inbox!

Including a free budgeting tutorial video and an e-book: pitfalls of investing among doctors

Manfaat Mencatat Pengeluaran

Mencatat pengeluaran merupakan hal kunci di dalam pengelolaan keuangan pribadi/personal finance, tetapi entah mengapa hal yang sederhana ini merupakan salah satu hal yang paling sulit untuk dilakukan.

Baca Selengkapnya

Mengontrak vs Ambil KPR

Perdebatan yang tidak ada habisnya perihal kepemilikan rumah pertama adalah mengenai apakah kita seharusnya mengontrak terlebih dahulu atau langsung ambil kredit pemilikan rumah (KPR)?

Pada artikel ini saya akan menjelaskan mengapa menurut saya mengontrak dulu merupakan pilihan yang lebih bijak jika dipandang dari sudut personal finance.

Baca Selengkapnya

Cara Melihat Peluang Investasi

Beberapa waktu yang lalu saya dihadapkan dengan sebuah peluang untuk berinvestasi pada sebuah bisnis yang dijalankan oleh orang lain, dan saya ingin berbagi melalui artikel ini mengenai bagaimana pengalaman saya membangun literasi keuangan secara perlahan-lahan sembari membuat blog ini mengubah sudut pandang saya dengan drastis tentang cara untuk melihat/menganalisa sebuah peluang investasi.

Baca Selengkapnya

Bertahan di Lingkungan yang Toxic

Kita bisa saja hidup di tengah-tengah lingkungan hidup, keluarga ataupun pekerjaan yang toxic, atau dengan kata lain sangat berpengaruh buruk terhadap kepribadian maupun kesehatan mental kita, tetapi pertanyan besarnya justru: apakah kita membiarkannya bersarang di kepala kita?

Baca Selengkapnya

Reksa Dana atau Saham?

Pertanyaan ini hampir selalu muncul di setiap seminar mengenai finance dan investasi dan juga di media sosial: lebih baik investasi di reksa dana saham atau langsung beli sahamnya?

Baca Selengkapnya

Work-Life Balance Dokter

Topik ini cukup sering ditanyakan kepada saya, yaitu bagaimana seseorang (khususnya dokter) bisa memiliki work-life balance atau dengan kata lain hidup yang seimbang antara pekerjaan dan menikmati hidup?

Baca Selengkapnya

The Doctor Who Harnessed the Wind

Artikel ini berisi pearls yang saya dapatkan dari menonton film “The Boy Who Harnessed the Wind” yang dibuat berdasarkan buku memoir dari William Kamkwamba, seorang anak berusia 14 tahun keluarga petani dari Republik Malawi yang berhasil membuat kincir angin secara autodidak dan menghasilkan listrik untuk desanya.

Baca Selengkapnya

Apakah Cukup Menabung 20% Tiap Bulan?

Jika pada artikel sebelumnya saya mengemukakan mengenai bagaimana seharusnya setiap orang bisa paling tidak menyisihkan sepersepuluh gajinya tiap bulan, maka pada artikel kali ini saya akan membeberkan kenyataan pahit kepada pembaca: sudah menabung seperlima (20%) gaji pun ternyata secara matematis belum akan cukup untuk mengantarkan Anda ke financial independence.

Baca Selengkapnya

Manfaat Menabung Sepersepuluh Gaji

Mengapa konsep sederhana menabung 10% atau sepersepuluh gaji setiap bulan ini dikenal dengan istilah “paying yourself first?”

Banyak orang mungkin pertama kali mendengarnya (termasuk saya) akan berpikir bahwa berarti segera setelah mendapat gaji, maka seharusnya saya memanjakan/membayar diri saya sendiri dahulu dengan cara belanja barang-barang konsumtif yang selama ini saya inginkan.

Baca Selengkapnya

The Richest Doctor in Babylon

Sesuai dengan apa yang Anda harapkan dari membaca judulnya, artikel ini adalah ulasan saya mengenai buku “The Richest Man in Babylon” karya George S. Clason. Sebuah buku yang langsung melesat menjadi buku finance nomor satu terfavorit saya sepanjang masa.

Baca Selengkapnya

Suatu Saat Dokter akan Berhenti Praktik

Kenyataan dari judul artikel ini mungkin sangat menakutkan untuk beberapa orang: suatu saat kita akan berhenti praktik. Mengapa menakutkan? Karena untuk mereka berhenti praktik artinya dapur tidak lagi mengebul dan tidak akan punya uang cukup lagi untuk kebutuhan hidup.

Baca Selengkapnya

7 Tips Mengurangi Screen Time

Mengapa saya berulang kali mengingatkan Anda mengenai pentingnya memperhatikan screen time Anda setiap harinya? Karena seperti yang sudah saya ungkapkan di salah satu artikel sebelumnya, bahwa secara rata-rata orang menghabiskan 1 dari 7 hari dalam seminggu hanya untuk melihat layar smartphone atau komputer/laptop. What? We only live 6 days a week?

Baca Selengkapnya

Investing is a Winnable Game

Di dalam buku yang mengupas tentang kepercayaan-kepercayaan yang salah mengenai cara menggapai kesuksesan tersebut terkisah seorang pendaki gunung yang terjerumus ke dalam sebuah celah di antara bebatuan dan patah di tulang tungkainya. Apa yang membuat pendaki ini sukses menghindari kematian di gunung bersalju?

Baca Selengkapnya

Weekly newsletter

Suntikan literasi keuangan (dan kehidupan) mingguan di tengah kesibukan Anda!